Pansharpening dan Color Enhance

Pansharpening

Seringkali kita menjumpai citra memiliki resolusi tinggi, tapi citra tersebut pankromatik (hitam putih). Sementara citra yang lain resolusinya rendah, tapi natural color. Bagaimana cara menggabungkan kedua citra tersebut agar diperoleh citra dengan kualitas resolusi tinggi dan juga natural color?? Salah satu jawabannya adalah dengan melukan proses pansharpening.

Pansharpening merupakan proses fusi antara citra pankromatik high-resolution dengan citra multispektral  low-resolution untuk memperoleh citra dengan kualitas high-resolution dan natural color image. Proses fusi antara citra pankromatik dan multispectral ini bisa dilakukan baik dari akuisi data dengan sesnsor yang sama maupun berbeda. Tetapi, hasil terbaik tentu akan diperoleh ketika masing-masing citra yang akan kita fusi memiliki data yang sama. Software yang bisa digunakan untuk proses pansharapening ini antara lain PCI Geomatica dengan algoritma pansharpeningnya atau menggunakan ErMapper menggunakan metode SFIM (Smoothing Filtered Intensity Modulation). 0

Natural Color Wizard. Proses ini bisa dilakukan untuk mengembalikan citra natural color dari citra sebelumnya yang terlihat berwarna merah.

Contoh hasil fusi/pansharp :

WorldView-1 (50 cm BlackWhite) dengan ALOS AVNIR

wv

50 cm WorldView-1 BlackWhite

310 m Natural, Red, dan Green

4Hasil Fusi/Pansharp WorldView-1 dan AVNIR

 

Citra ALOS 10m AVNIR dengan 2,5m PRISM

2 thoughts on “Pansharpening dan Color Enhance

  1. mas, apakah ada jual video/tutorial langkah2 pengolahan citra quickbird dan worldview2,,seperti pan sharpening, penajaman warna, enhancemen, menghilangkan awan, koreksi sehingga citra semakin tajam dan cerah serta natural colour, dengan program er mapper

Leave a comment